-->

Apakah youtube shorts bisa menghasilkan uang


Apa itu youtube shorts 

Youtube shorts merupakan cara bagi semua orang untuk menemukan semua ide menjadi peluang untuk terhubung dengan penonton baru di seluruh dunia. Alat apa saja yang di butuhkan untuk membuat youtube shorts ?? yang kalian butuhkan untuk pembuatan video shorts cuma kamera handphone dan kamera shorts bawaan dari youtube shorts.

Apakah bisa menghasilkan uang dari youtube shorts ?? 

Kreator video yang berdurasi singkat tidak mendapatkan bagi hasil dari pendapatan iklan yang di tayangkan pada video nya saat ini.
tetapi youtube memberikan sebagai gantinya dengan memperkenalkan youtube shorts yakni dana sebesar 100 juta usd untuk kreator youtube yang membantu membangun masa depan video berdurasi singkat di youtube.


Pendanaan youtube short adalah pendanaan sebesar 100 juta usd untuk mengapreseasi semua kreator yang telah mendedikasikan nya dalam membuat video shorts yang kreatif dan original untuk menghibur komunitas youtube.

Tim komunitas youtube akan menghubungi langsung kepada kalian jika sudah memenuhi persyaratan untuk mendapatkan bonus dari penandaan video shorts.

Persyaratan youtube shorts agar bisa mendapatkan bonus dari penandaan video shorts

  • Setidak nya kalian mengupload 1 video dengan has tag shorts yang memenuhi syarat dalam 180 hari di mulai dari sekarang
  • Channel harus mematuhi persyaratan pedoman komunitas youtube, aturan hak copta dan monetisasi
  • Channel yang mengupload video dengan watermark atau logo dari platfrom sosial media alias copyright jadi semua nya harus original agar kalian mendapatkan bonus dari youtube shorts jika kamu melakukan copyright maka kamu tidak memenuhi persyaratan dari youtube shorts
Indonesia terpilih menjadi salah satu wilayah yang mendapatkan penandaan untuk membuat video shorts jadi jika kalian belum bisa monetisasi channel youtube kalian bisa mendapatkan penghasilan dari youtube shorts tunggu apalagi ayo kalian membuat video shorts jika kalian belum bisa melihat opsi pembuatan youtube shorts maka update lah aplikasi youtube milik kalian semua.

Kreator harus berada di wilayah atau negara yang memenuhi persyaratan youtube shorts


  1. Brazil 
  2. India
  3. Indonesia
  4. Jepang
  5. Meksico
  6. Nigeria
  7. Rusia
  8. Afrika Selatan
  9. Inggris Raya
  10. Amerika Serikat
Youtube sedang memperluas kriteria dan kelayakan ke lebih banyak negara dan wilayah jika wilayah kalian belum terdaptar bersabar lah karena youtube sedang memperluas kriteria dan kelayakan di banyak negara dan wilayah.

Untuk saat ini youtube shorts masih versi beta tetapi semua orang masih dapat menonton video shorts dan sekarang youtube sedang memperluas alat pembuatan video berdurasi singkat kepada lebih banyak kreator di seluruh dunia.

LihatTutupKomentar